BPJS Ketenagakerjaan Banjarnegara Serahkan Santunan 5 Ahli Waris Pekerja Lingkungan Pemerintah Desa

- 15 Februari 2024, 08:38 WIB
Kepala Kantor BPJS Ketenagakerjaan Banjarnegara, Amalia A Yuni serahkan secara sombolis santunan kepada kepala desa sebagai perwakilan ahli waris
Kepala Kantor BPJS Ketenagakerjaan Banjarnegara, Amalia A Yuni serahkan secara sombolis santunan kepada kepala desa sebagai perwakilan ahli waris /

“Kami mengucapkan duka cita yang mendalam atas meninggalnya almarhum dan almarhumah, kami berharap untuk perangkat desa dan lembaga kemasyarakatan desa yang belum terdaftar sebagai peserta dapat segera menjadi peserta agar bisa terlindungi manfaat BPJS Ketenagakerjaan,” jelas Amalia.

Baca Juga: Meningkatnya Kasus Covid 19 di Jawa Tengah Direspon Bupati Tegal : Insya Allah Bisa Diantisipasi Lebih Dini

Sementara itu, PJ Bupati Banjarnegara, Tri Harso Widirahmanto mengapresiasi BPJS Ketenagakerjaan yang telah memberikan bukti dan komitmen atas kehadiran negara pada pekerja di Indonesia.

“Saya berharap BPJS Ketenagakerjaan akan terus menjadi mitra yang kuat dalam mencapai kesejahteraan para pekerja di Indonesia," pungkasnya.***

Halaman:

Editor: Dimas Reza Y


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x