Jika Muncul Tanda Ini Maka Penerima Manfaat Bisa Dapatkan Bansos PKH, Cek Tanda Ini di Link Berikut

- 29 Mei 2024, 21:30 WIB
penyaluran bansos PKH kepada penerima manfaat
penyaluran bansos PKH kepada penerima manfaat /

1. Terdapat tulisan "YA" dalam kolom status

2. Pada kolom keterangan terdapat tulisan : "Anggota Keluarga atau Pengurus" "Sudah diproses bank Himbara/PT Pos

3. Periode: "PKH Mei 2024"

Dengan adanya keterangan di atas menandakan bahwa uang bantuan PKH tahap 2 sudah kembali disalurkan ke rekening.

Baca Juga: Bansos PKH untuk Anak Sekolah Kembali Disalurkan, Siswa Penerima Bisa Langsung Cek Nama dan Nominal di Sini

Apabila belum terdapat keterangan tersebut, maka penerima manfaat perlu untuk bersabar. 

Pasalnya, uang bantuan PKH disalurkan secara bertahap dan sesuai dengan kebijakan pemerintah derah masing-masing. 

Artinya, untuk penyaluran bansos PKH antar daerah memiliki tanggal yang berbeda. 

Demikian informasi penyaluran bansos PKH, semoga membantu.***

Halaman:

Editor: Dimas Reza Y


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah