Daftar KUR BSI Rp10 Juta Bisa Cair Tanpa Jaminan dan Anti Riba, Cek Syarat Pengajuan di Sini

- 12 Maret 2024, 22:00 WIB
Program KUR BSI
Program KUR BSI /


SEPUTAR PANTURA - 
Berikut informasi daftar KUR BSI Rp10 juta bisa cair tanpa jaminan dan anti riba, cek syarat pengajuan di sini. 

Upaya pemerintah dalam membantu keuangan pemilik usaha termasuk UMKM terus dilakukan bersama dengan lembaga keuangan. 

Salah satu lembaga keuangan yang turut andil dalam memberikan pinjaman modal untuk pelaku usaha adalah Bank BSI. 

Baca Juga: Persiapkan Syarat Dokumen ini untuk Pengajuan Pinjaman Rp500 Juta KUR Mandiri, Cicilan Ringan

Melalui KUR BSI pemilik usaha bisa ajukan pinjaman tanpa jaminan dengan memenuhi syarat tertentu. 

Pinjaman tanpa jaminan KUR BSI ini maksimal adalah pengajuan dana Rp10 juta dengan jangka pengembalian 36 bulan. 

Cicilan dari KUR BSI tergolong rendah menyesuaikan kemampuan pemilik UMKM sehingga dapat menjadi solusi nantinya. 

Baca Juga: KUR Syariah Pegadaian Bisa Diajukan Secara Online, Cek Tabel Angsuran Pinjaman Rp3-5 Juta

Adapun sebelum pengajuan pinjamannya, pemilik usaha perlu untuk memperhatikan syarat dan ketentuan KUR BSI. 

Berikut syarat pinjaman KUR BSI antara lain: 

Halaman:

Editor: Dimas Reza Y


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x