Syarat untuk Dapatkan Bantuan BLT PKH Hingga Rp3 Jutaan, Simak Keterangan di Sini

- 14 November 2023, 22:00 WIB
Bantuan PKH Kemensos
Bantuan PKH Kemensos /

Berikut Kategori Penerima BLT PKH 2023

1. Ibu hamil/nifas Rp750.000 untuk setiap tahap atau Rp3 juta per tahunnya.

2. Anak usia dini/balita Rp750.000 untuk setiap tahap atau Rp3 juta per tahunnya.

3. Lansia Rp600.000 untuk setiap tahap atau Rp2,4 juta per tahunnya.

Baca Juga: Siswa Tidak Miliki KIP Tetap Bisa Dapatkan Bantuan Pendidikan, Cek Info Bantuan Non PIP Kemdikbud

4. Penyandang disabilitas Rp600.000 untuk setiap tahap atau Rp2,4 juta per tahunnya.

5. Anak sekolah SD Rp225.000 untuk setiap tahap atau Rp900 juta per tahunnya.

6. Anak sekolah SMP Rp375.000 untuk setiap tahap atau Rp1,5 juta per tahunnya.

7. Anak sekolah SMA Rp500.000 untuk setiap tahap atau Rp2 juta per tahunnya.

Baca Juga: Pemilik KTP dengan Kriteria ini Bisa Dapat Bantuan PKH, Cek Informasi Link Penerima Bantuan di Sini

Halaman:

Editor: Dimas Reza Y


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah