Berikut Syarat Ajukan KUR BTN 2023, Pemilik KTP Ini Pasti Lolos Pinjaman Dengan Bunga Rendah

- 2 Oktober 2023, 21:00 WIB
Pinjaman KUR BTN
Pinjaman KUR BTN /

SEPUTAR PANTURA – Selamat untuk para nasabah bank BTN, anda bisa dapat pinjaman dengan bunga rendah jika miliki KTP ini. Cek syart dan ketentuan pinjamannya di artikel ini. 

Produk pinjaman modal, KUR BTN 2023 bertujuan untuk mengembangkan sektor usaha tapi terbentur dengan keterbatasan modal.

Bank BTN sendiri menawarkan perhitungan suku bunga efektif sebesar 6% per tahun. untuk semua jenis KUR. Sedangkan biaya penyediaan KUR BTN sebesar 0% dan biaya pengelolaan sebesar 0,25%.

Baca Juga: Cek Laman Cekbansos.kemensos.go.id sekarang! Mayarakat Bisa Dapat Bantuan Beras 10 Kg

Jika kamu membutuhkan pinjamn Rp25-50 juta pilih jenis layanan KUR BTN Mikro. Untuk pinjaman maksimal Rp500 juta dapat menggunakan jenis layanan KUR BTN Kecil. 

Berikut cara mengajukan KUR BTN 2023:

1. Anda mengajukan permohonan Kredit Usaha Rakyat ke Kantor Cabang BTN terdekat

2. Menyerahkan berkas yang telah ditentukan dan dipersiapkan

3. Berkas yang telah diterima akan diproses dan diverifikasi petugas BTN.

Halaman:

Editor: Dimas Reza Y


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x