Jangan Lakukan Ini Jika Ingin Lolos Pengajuan KUR Mandiri, Cek Syarat Khusus Pinjaman

- 2 Desember 2023, 21:30 WIB
pinjaman uang
pinjaman uang /

SEPUTAR PANTURA – Berikut informasi jangan lakukan ini jika ingin lolos pengajuan KUR Mandiri, cek syarat khusus pinjaman di artikel ini. 

Kesempatan masih terbuka untuk anda pelaku usaha yang membutuhkan bantuan modal bisa ajukan pinjaman KUR Mandiri. 

KUR Mandiri masih membuka kesempatan pengajuan pinjaman hingga akhir bulan Desember 2023 nanti. 

Baca Juga: Tabel Angsuran Pinjaman KUR BRI Rp100 Juta dan Cara Ajukan Secara Online di Link Ini

Keuntungan memperoleh pinjaman KUR Mandiri adalah memiliki suku bunga yang ringan yaitu mulai 3 hingga 9 persen. 

Pengajuan pinjaman ini juga bisa diajukan sebanyak 4 kali jika anda memenuhi persyatan yang telah ditentukan. 

Berikut persyaratan yang harus anda penuhi jika ingin lolos pengajuan pinjaman KUR Mandiri: 

Baca Juga: Daftar Bansos Online, Bantuan PKH Cair Kapan dan Lewat Apa? Simak di Sini

- Punya objek yang dibiayai dan sudah beroperasi minimal 6 bulan

Halaman:

Editor: Dimas Reza Y


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah