Pinjam Uang Rp10 Juta Berbekal KTP, Ini Cara Cairkan Pinjaman KUR Syariah Pegadaian

- 1 Desember 2023, 21:00 WIB
pinjaman uang
pinjaman uang /

SEPUTAR PANTURA - Berikut informasi pinjam uang Rp10 juta berbekal KTP, ini cara cairkan pinjaman KUR Syariah Pegadaian. 

Kantor Pegadaian saat ini juga membuka program KUR untuk memfasilitasi pelaku usaha yang membutuhkan pinjaman. 

Program KUR yang ditawarkan Pegadaian ini tentunya memiliki bunga yang ringan yaitu hanya 3 persen efektif per tahun. 

Baca Juga: Cek Daftar Penerima Bantuan PKH, 7 Kategori Ini Bisa Dapat Bantuan Hingga Rp750 Ribu

Bunga rendah diberikan karena pinjaman KUR ini sesuai namanya yaitu KUR Pegadaian Syariah yang menggunakan prinsip syariah. 

Prinsip syariah juga menanamkan bahwa pinjaman harus menguntungkan kedua belah pihak baik peminjam ataupun kantor yang memberikan pinjaman. 

 

Pegadaian KUR syariah merupakan fasilitas pinjaman kepada pemilik usaha produktif untuk pengembangan usaha dalam jangka waktu tertentu sesuai prinsip syariah. 

Baca Juga: Cek dengan NIK! Siswa Sekolah Bisa Cairkan Bantuan Rp500 Ribu Bukan dari PIP Kemdikbud

Halaman:

Editor: Dimas Reza Y


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah