Selamat Siswa SD-SMA Ini Cair PIP Kemdikbud 2023! Cek Nama Penerima di pip.kemdikbud.go.id

- 3 September 2023, 20:30 WIB
Ini cara cek penerima bantuan PIP Kemdikbud 2023
Ini cara cek penerima bantuan PIP Kemdikbud 2023 /

Baca Juga: Selamat! PIP Kemdikbud Cair September 2023 ke Rekening Bank dengan Kode Ini, Cek di pip.kemdikbud.go.id

Jumlah Bantuan PIP Kemendikbud 2023

Pemerintah dalam memberikan bantuan PIP Kemdikbud, memiliki besaran nominal yang berbeda. Berikut nominal bantuan PIP Kemdikbud 2023 berdasarkan jenjang pendidikannya:

- Siswa SD: Rp 450.000 per tahun

- Siswa SMP: Rp 750.000 per tahun

- Siswa SMA: Rp 1.000.000 per tahun

Baca Juga: 9.4 Juta Siswa Dapat PIP Kemdikbud 2023, Bagi yang Belum Dapat Bantuan Bisa Lapor Kesini!

Cara Mendaftar PIP Kemdikbud 2023

Bagi kalian yang belum berkesempatan menerima bantuan PIP Kemdikbud dan merasa memenuhi kriteria, kalian bisa melakukan pendaftarannya sebagai berikut:

  • Siapkan berkas seperti Kartu Keluarga (KK), Akta Kelahiran, KKS atau SKTM, rapor, dan surat pemberitahuan penerima BSM dari sekolah.
  • Mendaftar ke sekolah atau lembaga pendidikan terdekat.
  • Sekolah akan mencatat dan mendaftarkan data Anda ke aplikasi Data Pokok Pendidikan (Dapodik).
  • Program PIP merupakan salah satu langkah pemerintah dalam mendukung akses pendidikan untuk semua lapisan masyarakat.

Baca Juga: Ini Dia Daftar Pinjol Legal dari OJK, Terbaru September 2023

Demikian informasi cek dan cara daftar PIP Kemdikbud yang bisa kalian lakukan dengan mudah. Selamat mencoba!***

Halaman:

Editor: Dimas Reza Y


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah