Prediksi Skor Pertandingan Bahrain vs Malaysia, Begini Susunan Pemain Hingga Head to Head!

- 20 Januari 2024, 12:00 WIB
Prediksi skor dan susunan pemain Bahrain vs Malaysia dalam Piala Asia AFC Grup E pada Sabtu, 20 Januari 2024 pukul 21.30 WIB.
Prediksi skor dan susunan pemain Bahrain vs Malaysia dalam Piala Asia AFC Grup E pada Sabtu, 20 Januari 2024 pukul 21.30 WIB. /Instagram./@bahrainfa

SEPUTAR PANTURA - Prediksi skor pertandingan Bahrain vs Malaysia dalam jadwal Piala Asia 2024 matchday 2 Grup E, jadi peluang kedua tim untuk memburu kemenangan pertama.

Pertandingan Bahrain vs Malaysia dari Stadion Jassim bin Hamad, Doha, Qatar, pada hari Sabtu, 20 Januari 2024 jam tayang 21.30 WIB. 

Bahrain dan Malaysia sama-sama gagal meraih poin pada matchday pertama Grup E Piala Asia AFC 2023 (yang digelar pada 2024). Alhasil, pada laga kedua fase grup, kedua tim akan memanfaatkannya untuk memaksakan kemenangan.

Baca Juga: Prediksi Skor Pertandingan Valencia vs Athletic Bilbao, Begini Susunan Pemain Hingga Head to Head!

Selanjutnya pada matchday 3 masing-masing akan menghadapi dua tim teratas grup, Yordania dan Korea Selatan. Bahrain dan Malaysia saat ini berada di peringkat ketiga dan keempat Grup E peringkat Piala Asia 2024, belum meraih satu poin pun. Jika tak meraih poin di matchday 2, keduanya berisiko tersingkir.

Susunan Pemain

Bahrain (4-4-2): Ebrahim Lutfalla; Mohamed Adel, Amine Benaddi, Waleed Al-Hayam, Hazaa Ali; Ali Madan, Mohammed Al-Hardan, Moses Atede, Mohamed Jasim Marhoon; Kamil Al-Aswad, Abdullah Al-Hashsash. Pelatih: Juan Antonio Pizzi. 

Malaysia (3-4-3): Syihan Hazmi; Matthew Davies, Shahrul Saad, Dion Cools; Arif Aiman Hanapi, Afiq Fazail, Stuart Wilkin, La'Vere Corbin-Ong; Faisal Halim, Darren Lok, Romel Morales. Pelatih: Kim Pan-gon.

Baca Juga: Prediksi Skor Pertandingan Brentford vs Nottingham, Begini Susunan Pemain Hingga Head to Head!

Hasil 5 Head to Head Bahrain vs Malaysia 

Halaman:

Editor: Dimas Reza Y

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah