Ini Dia Harga Tiket Timnas Indonesia U-23 di Kualifikasi Piala Asia U-23 2024, Yuk Nonton!

- 3 September 2023, 13:30 WIB
Indonesia di Kualifikasi piala asia u-23
Indonesia di Kualifikasi piala asia u-23 /instagram @pssi/

SEPUTAR PANTURA - Harga tiket nonton Timnas Indonesia U-23 dalam ajang Kualifikasi Piala Asia U-23 2024. PSSI telah mengumumkan harga tiket pertandingan Timnas Taiwan U-23 dan Timnas Turkmenistan U-23.

Indonesia akan menjadi tuan rumah Grup K di Turnamen Kualifikasi Piala Asia U-23 2024. Pada 6-12 September 2023, seluruh pertandingan akan digelar di Stadion Manahan Kota Solo, Jawa Tengah.

Pada hari Sabtu tanggal 9 September 2023 pukul 19.00 WIB Indonesia akan bertemu Taiwan di laga pembuka. Kemudian pada Selasa 12 September 2023 pukul 19.00 WIB tim besutan Shin Tae-yong akan bertemu Turkmenistan.

PSSI mengeluarkan harga tiket seminggu sebelum pertandingan yang berkisar Rp 100 hingga 200 ribu. Namun calon penonton bisa mendapatkan promosi dengan biaya lebih murah.

Tiket Promosi

Tiket promosi ini tersedia mulai 1 September hingga 3 September 2023. Selama promosi ini, tiket terendah Kategori 2 Utara tersedia dengan harga Rp 90.000. Sedangkan tiket termahalnya, VIP, dibanderol Rp 180.000.

Calon pembeli bisa memperoleh tiket tersebut di website PSSI atau mitranya di loket.com. Tiket promosi tersedia hingga Minggu, 3 September 2023 pukul 23:59 WIB.

Jika tenggat waktu tidak terpenuhi, pelanggan akan dikenakan biaya normal (4-12 September 2023). Tiket harga reguler termurah (Kategori 2) adalah Rp 100.000. Sedangkan tiket termahalnya adalah Rp 200.000.

Berikut Daftar Harga Tiket Timnas Indonesia U-23 di Kualifikasi Piala Asia U-23 2024:

Kategori 2 Utara: Rp100 ribu (promo Rp90 ribu)

Halaman:

Editor: Dimas Reza Y

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah