Berapa Angsuran Per Bulan Pinjaman 50 Juta KUR BSI? Simak Tabel KUR BSI 2024 Tenor 60 Bulan

- 28 Juni 2024, 17:30 WIB
tabel angsuran pinjaman 50 juta KUR BSI
tabel angsuran pinjaman 50 juta KUR BSI /

PR PANTURA - Berikut informasi Berapa Angsuran Per Bulan Pinjaman 50 Juta KUR BSI? Simak Tabel KUR BSI 2024 Tenor 60 Bulan. 

KUR BSI saat ini memberikan kesempatan kepada calon nasabah pelaku usaha untuk ajukan pinjaman modal dengan tenor lebih lama. 

Dengan pinjaman 50 juta KUR BSI memberikan kesempatan pengembalian hingga batas 60 bulan atau sekitar 5 tahun. 

Baca Juga: Bank BSI Berikan Pinjaman Uang dalam Bentuk KUR BSI, Inilah Tabel KUR BSI Pinjaman 35 Juta Tenor 60 Bulan

Sebagaimana diketahui bahwa pinjaman KUR BSI merupakan pinjaman bebas riba, maka sangat cocok digunakan untuk permodalan. 

KUR BSI memang dikelola dengan menggunakan prinsip syariah yaitu akad ijarah, murabahah dan MMQ. 

KUR BSI dalam mengelola pinjaman modal ini menggunakan marjin keuntungan sebesar 6 persen. 

Baca Juga: Pinjaman BSI Sediakan KUR dengan Cicilan Ringan Bebas Riba, Simak Tabel KUR BSI 2024 Pinjaman 5 Juta

Adapun, KUR BSI dengan pinjaman 50 juta, bisa diajukan tanpa jaminan atau bebas agunan oleh calon nasabah.  

Halaman:

Editor: Dimas Reza Y


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah