Cek Bunga Pinjaman Rp30 Juta KUR BRI untuk Modal Usaha Beserta Tabel Angsurannya

- 8 April 2024, 19:00 WIB
KUR BRI
KUR BRI /

SEPUTAR PANTURA – Berikut informasi bunga pinjaman Rp30 juta KUR BRI untuk modal usaha, tabel angsuran juga akan disampaikan di artikel ini. 

Sebagaimana diketahui bahwa pinjaman KUR BRI telah mendapatkan subsidi karena program pemerintah. 

Subsidi ini berupa suku bunga pinjaman yang diberikan cukup rendah yaitu 6 persen efektif per tahun. 

Baca Juga: Cek di Sini! Tak Hanya Tempat Gadai, Pegadaian Juga Menyediakan Layanan Pinjaman Program KUR Syariah

Pemberian subsidi ini bertujuan untuk memperkuat permodalan usaha dan pengembangan serta mengingkatkan UMKM. 

Pinjaman Rp30 juta pada KUR BRI termasuk dalam jenis layanan KUR Mikro dengan maksimal pinjaman Rp100 juta. 

Pinjaman Rp30 juta ini dapat diajukan tanpa jaminan atau agunan dengan persyaratan tertentu. 

Baca Juga: Pinjaman Rp100 Juta KUR BNI Bisa Cair, Cek Persyaratan Pengajuan dengan Suku Bunga Rendah

Adapun pinjaman ini juga dapat diajukan sebanyak 4 kali dengan kenaikan suku bunga hanya 1 persen per pengajuan. 

Halaman:

Editor: Dimas Reza Y


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah