KUR BCA Permudah Pengajuan Pinjamannya dengan Cara Online, Cek Cara Daftar di Sini

- 31 Maret 2024, 20:30 WIB
Pinjaman KUR BCA
Pinjaman KUR BCA /

SEPUTAR PANTURA – Berikut informasi KUR BCA permudah pengajuan pinjamannya dengan cara online, cek cara daftar pinjaman di artikel ini. 

Bank BCA ditunjuk oleh pemerintah sebagai salah satu lembaga keuangan yang menyalurkan pinjaman KUR. 

Melalui KUR BCA, pemilik usaha bisa ajukan pinjaman modal hingga nominal paling besar Rp500 juta. 

Baca Juga: Cek Tabel Angsuran Pinjaman Rp30 Juta KUR BRI, Cicilan Ringan Tak Sampai 600 Ribu

Tak perlu khawatir suku bunga tinggi, pasalnya pinjaman KUR BCA telah mendapat subsidi dari pemerintah. 

Suku bunga pinjaman KUR BCA hanya 6 persen efektif per tahun sehingga cicilan yang dibayarkan menjadi ringan. 

Pemilik usaha akan diberikan pinjaman KUR BCA ini setelah melengkapi semua persyaratan yang diberikan. 

Baca Juga: Inilah Cara Mudah Pengajuan Pinjaman Modal dari KUR BNI, Hanya Lewat HP Saja Bisa Langsung Cair!

Kabar baiknya, saat ini KUR BCA juga mempermudah pengajuan pinjamannya yaitu bisa diajukan secara online. 

Halaman:

Editor: Dimas Reza Y


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah