Ingin Pinjaman Tanpa Bunga? Yuk Ajukan KUR Syariah Pegadaian, Simak Tabel Angsuran Rp5 Juta Bebas Riba

- 27 Februari 2024, 18:00 WIB
pinjaman KUR
pinjaman KUR /


SEPUTAR PANTURA
 - Berikut informasi untuk anda yang menginginkan pinjaman tanpa bunga, segera ajukan KUR Syariah Pegadaian dan simak tabel angsurannya. 

Outlet Pegadaian merupakan salah satu lembaga keuangan yang menyalurkan pinjaman modal kepada pemilik usaha khususnya UMKM. 

Pinjaman dengan instrumen kredit ini angsurannya disesuaikan dengan kemampuan pemilik usaha untuk melunasinya. 

Baca Juga: Cek Maksimal Pinjaman Tanpa Jaminan KUR BRI, Simak Langkah-Langkah Pengajuannya

Hal ini didasarkan pada prinsip syariah yaitu tidak merugikan salah satu pihak apabila terjadi kredit macet. 

Rendahnya biaya pemeliharaan disebabkan karena outlet Pegadaian mendapat subsidi dari pemerintah terkait margin pinjamannya. 

Pemilik usaha bisa mendapatkan pinjaman hingga maksimal Rp50 juta dengan biaya pemeliharaan hanya 3 persen. 

Baca Juga: Syarat dan Cara Mengajukan Pinjaman KUR Mandiri Rp500 Juta, Berikut Tabel Angsuran 5 Tahun

Namun, untuk mengajukan pinjaman dengan limit Rp50 juta ini pemilik usaha harus terlebih dahulu mengajukan pinjaman dengan maksimal Rp10 juta. 

Apabila anda baru membuka usaha, bisa coba untuk ajukan pinjaman KUR Syariah Pegadaian dengan nilai Rp5 juta. 

Halaman:

Editor: Dimas Reza Y


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x