Berikut Cara Pengajuan Pinjaman Online Mudah Tanpa Jaminan Lewat Aplikasi DANA, Bisa Cair Rp500 Ribu

- 10 Februari 2024, 20:00 WIB
DANA Premium
DANA Premium /

SEPUTAR PANTURA – Berikut informasi cara pengajuan pinjaman online mudah tanpa jaminan lewat aplikasi DANA, bisa cair Rp500 ribu. 

Perkembangan jaman seperti saat ini semakin memudahkan seseorang untuk melakukan pinjaman secara online. 

Salah satu aplikasi yang menyediakan pinjaman secara online adalah DANA yang dikabarkan bisa cair dengan cepat. 

Baca Juga: Simak Cara Pengajuan Online KUR BRI Secara Lebih Mudah dengan Pelayanan Tetap Sama

Dengan hanya menggunakan KTP, pinjaman saldo Rp500 ribu dapat langsung cair dalam hitungan menit. 

Jika anda membutuhkan pinjaman dengan cepat, maka aplikasi DANA ini dapat menjadi solusi. 

Selain pengajuan pinjaman mudah, dikabarkan juga pinjaman di aplikasi DANA ini tanpa jaminan. 

Baca Juga: Cek Jenis Layanan dan Cara Pengajuan Pinjaman KUR BTN Agar Lebih Mudah dan Prosesnya Cepat

 

Adapun beberapa syarat yang perlu diperhatikan untuk pinjam uang di aplikasi DANA antara lain: 

- Memiliki akun DANA yang sudah terverifikasi

- Memiliki rekening bank yang terdaftar di aplikasi DANA

- Memiliki penghasilan tetap

- Memiliki kredit kredit yang baik. 

Kemudian berikut cara pengajuan pinjaman di aplikasi DANA: 

1. Pastikan para pengguna sudah mengunduh aplikasi DANA

2. Registrasi DANA dengan mengisi data yang diperlukan

Baca Juga: Masih Berlaku untuk Ajukan Pinjaman Tanpa Jaminan KUR Mandiri, Cek Plafon Rp50 Juta

3. Verifikasi dengan nomor HP anda yang aktif

4. Tambahkan nomor tekening untuk penyaluran pinjaman

5. Cek syarat pinjaman dan pastikan anda memenuhi syarat tersebut

6. Pilih jumlah pinjaman misalnya Rp500 ribu

7. Pilih tenor atau lama pinjaman dan jumlah angsuran yang sesuai dengan kemampuan anda

8. Konfirmasi dan tunggu persetujuan dari pihak DANA

9. Cairkan pinjaman melalui rekening bank

Baca Juga: Bansos BPNT Tahap 1 Sudah Cair untuk Pengambilan di PT Pos Indonesia, Cek Cara Agar Nama Muncul di DTKS

Demikian informasi pengajuan pinjaman di aplikasi DANA.***

Editor: Dimas Reza Y


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x