KUR Syariah Pegadaian Sudah Dibuka! Butuh Modal Usaha Bisa Simak Syarat dan Ketentuan Ini

- 24 Januari 2024, 19:00 WIB
KUR Syariah Pegadaian
KUR Syariah Pegadaian /Tangkap layar - sahabat.pegadaian.co.id

SEPUTAR PANTURA - Berikut informasi KUR Syariah Pegadaian sudah dibuka, jika anda membutuhkan modal usaha bisa simak syarat dan ketentuan ini. 

KUR Syariah Pegadaian merupakan program layanan pinjaman yang diberikan oleh outlet Pegadaian. 

Memang benar bahwa saat ini, outlet Pegadaian juga membuka pinjaman dalam bentuk KUR Syariah. 

Baca Juga: Penyebab Pinjaman Saldo DANA Tidak Cepat Diproses dan Bisa Ditolak, Cek di Sini

Seperti namanya, KUR Syariah senantiasa menerapkan prinsip syariah dalam transaksi pinjaman yang diberikan. 

Dalam perhitungan suku bunga pinjaman hanya 3 persen untuk maksimal pinjaman Rp10 juta. 

Memang limit pinjaman tidak besar, namun seimbang dengan suku bunga KUR yang diberikan. 

Baca Juga: Cukup Siapkan Dokumen Ini untuk Pengajuan KUR Mandiri, Sudah Bisa Dapatkan Pinjaman Hingga Rp500 Juta

Dalam prinsip syariah, pinjaman KUR ini harus menguntungkan kedua belah pihak dan tidak boleh merugikan keduanya. 

Halaman:

Editor: Dimas Reza Y


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah