Berapa Lama Pengambilan bansos BPNT? Bantuan Rp400 Ribu Bisa Ditarik Kembali Jika Lakukan Hal Ini

- 19 Desember 2023, 21:30 WIB
Bansos KKS
Bansos KKS /

SEPUTAR PANTURA – Berikut informasi berapa lama pengambilan bansos BPNT, simak bantuan Rp400 ribu ini bisa ditarik kembali jika penerima lakukan hal ini. 

Bantuan BPNT merupakan bantuan yang diberikan pemerintah untuk membantu memenuhi kebutuhan pokok masyarakat miskin. 

Bantuan BPNT disalurkan dalam bentuk uang tunai dengan jumlah Rp400 ribu untuk sekali tahap penyaluran. 

Baca Juga: KUR Syariah Pegadaian Khusus UMKM? Simak Cara Pengajuan Pinjaman dengan Bunga Hanya 3 Persen

Bantuan BPNT ini akan disalurkan selama satu tahun penuh sebanyak 6 tahap kepada para penerima. 

Pengambilan bantuan BPNT bisa dilakukan dua bulan sekali. Adapun jika melebihi tahap tersebut kemungkinan uang bansos akan ditarik kembali. 

Bantuan BPNT disalurkan kepada masyarakat yang memiliki KKS. KKS merupakan tanda terdatanya penerima di DTKS. 

Baca Juga: Hore! Pelaku Usaha Bisa Dapatkan Pinjaman Tanpa Ribet dari KUR BCA, Simak Jenis Layanan dan Cara Pengajuan

Kartu KKS juga dipergunakan untuk mencairkan bantuan melalui ATM Himbara oleh penerima. 

Halaman:

Editor: Dimas Reza Y


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah