Tidak Terdaftar di BPUM 2023 BRI efrom.bri.co.id, UMKM Bisa Dapat BLT Rp700 Ribu!

- 4 Oktober 2023, 18:30 WIB
Bantuan kemensos
Bantuan kemensos /@pixabay/

Pasalnya pemerintah menganggap UMKM sudah bisa bertahan pasca pandemi Covid-19, tapi tenang, pemilik UMKM bisa dapat uang Rp700 ribu dari program Kartu Prakerja.

Baca Juga: BLT BPNT 2023 Cair Rp400 Ribu ke Rekening Ini! Cek KTP Penerima Bansos Oktober 2023

Pendaftaran Kartu Prakerja bisa dilakukan di link www.prakerja.go.id dengan membuat akun lalu verifikasi data diri seperti verifikasi KTP dan foto wajah lalu selesaikan sampai akhir dan tinggal menunggu pengumuman lolos Kartu Prakerja.

Kartu Prakerja akan membuka pendaftaran Gelombang 62 dalam waktu dekat, diprediksi pada Jumat, 6 Oktober 2023.

Adapun cara daftar akun Kartu Prakerja adalah sebagai berikut:

1. Buka situs www.prakerja.go.id.

2. Pilih menu “Daftar” jika belum memiliki akun.

3. Daftarkan dan isi data diri, termasuk Nomor Induk Kependudukan (NIK), Kartu Keluarga (KK), foto KTP, nomor HP aktif, dan informasi pribadi lainnya untuk diverifikasi.

Baca Juga: KUR BTN 2023 Pinjaman Rp200 Juta Langsung Cair, Cek Syarat Pengajuan di Sini

4. Jika sudah memiliki akun, pilih “Masuk” menggunakan email dan password.

Halaman:

Editor: Dimas Reza Y


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah