Bingung Liburan Kemana? Yuk Kunjungi Tempat Wisata Murah di Lahat, Ada Jembatan Gantung Terpanjang!

- 27 Juni 2023, 21:30 WIB
Jembatan Gantung Pagar Batu
Jembatan Gantung Pagar Batu /@Ridnia Nur Istiqomah/

SEPUTAR PANTURA - Rekomendasi tempat wisata murah di Kabupaten Lahat, Sumatera Selatan akan diulas pada artikel ini. Simak dan jangan ketinggalan informasinya. 

Jika kalian berkunjung di Kabupaten Lahat, Sumatera Selatan tidak ada salahnya untuk mampir ke tempat wisata murah ini untuk sekedar refreshing. 

Pasalnya, Seputar Pantura akan memberikan rekomendasi serta penjelasan secara detail tentang harga tiket masuk dan pemandangan apa yang akan disuguhkan dalam tempat wisata murah ini 

Baca Juga: Wisata Prabanlintang, Referensi Liburan Kamu Diakhir Pekan, Suguhkan Panorama Hijaunya Hutan Pinus

Berikut rekomendasi tempat wisata murah di Kabupaten Lahat, Sumatera Selatan: 

1. Air terjun tangga manik

Air terjun tangga manik adalah rekomendasi salah satu tempat wisata murah di Kabupaten Lahat, Sumatera Selatan yang wajib kalian ketahui. 

Jika kalian wisata disini, kalian akan disuguhkan dengan harga tiket masuk sebesar Rp2 ribu. 

Baca Juga: Waduk Cacaban Tegal, Referensi Tempat Wisata yang Suguhkan Panorama Alam Memukau, Cocok untuk Liburan

Halaman:

Editor: Dimas Reza Y


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah